Orang Inggris tuding gula penyebab obesitas

                                                                   image:bbc

Hasil survei yang dilakukan oleh bbc menemukan hasil jejak pendapat atau survei bahwa masyarakat inggris mendukung atas larangan minuman bergula hadir ditengah mereka. 2/3 orang di inggris mendukung ditiadakannya minuman yang terkandung gula didalamnya terutama di sekolahan tempat anak mereka menuntut ilmu.

Akan tetapi larangan tersebut masih bergantung kebijakan kepala sekola masing-masing, dan untuk sekolah gratis aturan ini tidak diberlakukan,

Asal sobat tau kalau Sekolahan di inggris melarang minuman berenergy yang mengandung gula dan kafein, meski menurut perwakilan dari industri gula mengatakan kalau keputusan itu tidak adil, Dr.Julian Cooper yang berperan sebagai kepala ilmu pangan di AB Sugar berkata kslau gula bukanlah satu-satunya penyebab obesitas, ada makanan lain yang terlalu banyak mengandung kalori dan kurangnya latihan tubuh untuk membuang sebagian kalori tersebut. Mungkin maksudnya kita harus seimbang dalam hidup ini, selain makan dan istirahat.. kita juga harus berolahraga untuk bisa hidup lebih sehat lagi. sumber:bbc





0 Response to "Orang Inggris tuding gula penyebab obesitas"

Posting Komentar